Pasca Pemilu Usai, Muncul Poling Survei Kandidat Cabup – Cawabub Gunungkidul

Wonosari, (kupass.com)–Kontestasi Pilkada menjadi perbincangan hangat usai perhitungan hasil Pemilu tahun 2024 telah selesai. Sejumlah nama tokoh politisi, tokoh masyarakat, pemuka agama diisukan bakal maju dalam Pemilihan Kepala Daerah Gunungkidul […]

Pelabuhan Gesing Tampung Kapal Besar, Pemda Diminta Prioritaskan Nelayan Kecil

Panggang, (kupass.com)–Komisi IV DPR RI meminta agar Pemerintah Daerah untuk memprioritaskan nelayan kecil nantinya jika pelabuhan pantai Gesing sudah beroperasi. Hal ini disampaikan oleh sejumlah Wakil Rakyat Komisi IV itu […]

Gelar Operasi Keselamatan Tahun 2024, Wujudkan Keselamatan Berkendara

Wonosari, (kupass.com)–Kepolisian Republik Indonesia bakal melaksanakan Operasi secara serentak dengan sandi Operasi Keselamatan 2024. Dimulai tanggal 4 Maret sampai dengan 17 Maret 2024, Operasi ini menyasar kepada pengendara kendaraan bermotor […]

Durian Jenis Premium Asal Nglanggeran Disebut Punya Pasar Ekspor Ke China

Patuk, (kupass.com)–Sejumlah jenis tanaman buah durian yang ditanam di kawasan wisata Nglanggeran disebut mempunyai kualitas ekspor. Pertanian Hortikultura tak terkecuali buah-buahan saat ini memang menjadi andalan ekonomi kerakyatan yang digalakan […]

Berikan Pelayanan Publik Berkualitas, Pemda Gunungkidul Terima Piagam Penghargaan

Wonosari, (kupass.com)–Inspektorat Daerah Kabupaten Gunungkidul menerima piagam penghargaan penilaian kepatuhan penyelenggaraan pelayanan publik tahun 2023 oleh Ombudsman DIY, Kamis (29/02/2024). Kepala Inspektorat Daerah Saptoyo mengatakan bahwa Pemda Gunungkidul terus berupaya […]

Kasusnya direstorative Justice, Maling Motor Bebas Tanpa Syarat

Gedangsari, (kupass.com)–Isak tangis Eko Suharno tak terbendung usai bebas tanpa syarat usai Kejaksaan Negeri Gunungkidul melaksanakan Restorative Justice (RJ) terhadap kasusnya, Rabu (28/02/2024). Warga Kalurahan Tegalrejo, Kapanewon Gedangsari itu sebelumnya […]

Gara-gara Sertifikat Dipinjam, Lahan Milik Warga Semanu Dieksekusi Pengadilan

Semanu, (kupass.com)–Gara-gara sertifikat dipinjamkan, rumah diatas lahan seluas seribu meter persegi lebih milik Suparjan dieksekusi oleh Pengadilan Negeri Wonosari, Selasa (27/02/2024). Meskipun diwarnai isak tangis istri Suparjan, eksekusi tersebut dilakukan […]

Berikan Edukasi Agama Islam di Era Digitalisasi, PDM Lounching Pesantren Ramadhan Virtual

Wonosari, (kupass.com)–Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Gunungkidul melounching pesantren ramahdan virtual, Senin (26/02/2024). Program spesial ramadhan ini disebut bertujuan memberikan edukasi tentang agama Islam di era digitalisasi. Ketua PDM Gunungkidul Sadmonodadi […]

Antisipasi Kebocoran Retribusi, Pemkab Gunungkidul Uji Coba Mobile Point’ Of Sale

Wonosari, (kupass.com)–Pemerintah Kabupaten Gunungkidul bakal melakukan uji coba di Tempat Pemungutan Retribusi (TPR) Baron dan JJLS Mobile Point’ Of Sale (mPOS). Uji coba ini dilakukan untuk mengantisipasi adanya kebocoran retribusi […]

Prestasi Membanggakan Event Kejuaraan Muh1Minggir, Pesilat Asal Gunungkidul Sabet Belasan Medali

Wonosari, (kupass.com)–Sejumlah pendekar muda asal Gunungkidul berhasil meraih sejumlah medali dalam event Tapak Suci SMK Muhammadiyah 1 Minggir Kabupaten Sleman. Anak didik TS Putera Muhammadiyah Pimda 12 Gunungkidul berasal dari […]

Prediksi Caleg Provinsi Dapil Gunungkidul Yang Bakal Lolos, Sejumlah Caleg Petanaha Tumbang?

Wonosari, (kupass.com)–Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) bertengger di urutan pertama meraih suara terbanyak sementara dalam hitung cepat Komisi Pemilihan Umum (KPU) Gunungkidul. Alokasi kursi DPRD Provinsi Daerah Pemilihan (Dapil) 7 […]

Tingkatkan Pelayanan Publik, Polres Gunungkidul Kumpulkan Elemen Organisasi

Wonosari, (kupass.com)–Polres Gunungkidul menggelar Forum Konsultasi Publik Standar Pelayanan Publik Tahun 2024 di aula Mapolres. Kegiatan tersebut melibatkan elemen dan organisasi masyarakat, pers, pihak terkait hingga universitas. Kapolres Gunungkidul Polres […]