Proyek Senilai Miliaran Cepat Rusak Ternyata Gegara Sering Dilewati Truck Over Muatan

Wonosari, (kupass.com)–Dinas Pekerjaan Umum Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman (DPUPRKP) Kabupaten Gunungkidul menyatakan bahwa rusaknya proyek pembangunan ruas jalan Watugajah – Sampang Kapanewon Gedangsari akibat sering dilewati truck over muatan. […]

Sabet Korban Pakai Senjata Gir, Tiga Pelaku Kejahatan Jalanan Diringkus Polisi

Wonosari, (kupass.com)–Sejumlah 3 orang pemuda warga Kalurahan Banyusoca, Kapanewon Playen diringkus Polisi. Mereka terlibat aksi kejahatan jalanan pada tanggal 01 Juni 2022 lalu. Satu orang jadi korban usai disabet menggunakan […]

Tanpa Perlawanan, Eksekusi Rumah Warga Baleharjo Dikawal Ketat Aparat TNI Polri

Wonosari, (kupass.com)–Sebuah rumah yang berada di Padukuhan Rejosari, Kalurahan Baleharjo, Kapanewon Wonosari dieksekusi oleh Pengadilan Negeri Wonosari, Senin (13/06/2022). Proses eksekusi pengosongan yang dikawal ketat oleh aparat gabungan TNI Polri […]

Kecelakaan di Pertigaan Jetis, Seorang Pemotor Dilarikan Kerumah Sakit

Saptosari, (kupass.com)–Seorang pemotor harus dilarikan ke rumah sakit usai terlibat laka lantas di JJLS pertigaan Kalurahan Jetis, Kapanewon Saptosari, Minggu (12/06/2022). Pemotor tersebut bertabrakan dengan kendaraan roda empat jenis Dump […]

Belum Genap Setahun Selesai Dikerjakan, Proyek Senilai Miliaran Ambyar

Gedangsari, (kupass.com)–Pembangunan pelebaran jalan Kabupaten ruas jalan Watugajah – Sampang senilai miliaran rupiah ambyar. Pihak pelaksana diduga melaksanakan proyek tersebut tidak sesuai spesifikasi atau asal jadi. Belum genap selesai setahun, […]

Resmi Punya Gedung Baru, PCM Ini Bakal Bangun Perguruan Tinggi Dan Pasar Warga

Gedangsari, (kupass.com)–Bupati Gunungkidul Sunaryanta meresmikan Gedung baru Madrasah Aliyah (MA) Muhammadiyah Al Mutaqin Gedangsari, Minggu (12/06/2022). Gedung tersebut bakal dimanfaatkan sebagai sarana prasarana pendukung pendidikan. Tak hanya amal usaha pondok […]

Sejumlah Destinasi di Girisuko Diharapkan Dapat Dikembangkan Menjadi Paket Wisata

Panggang, (kupass.com)–Potensi sejumlah obyek wisata yang berada di Kalurahan Girisuko, Kapanewon Panggang dinilai cukup bagus untuk dikembangkan. Dinas Pariwisata meminta agar para pengelola dapat bersinergi menjadikan sejumlah obyek tersebut menjadi […]

Belasan Ribu Pelanggan PDAM Alami Masalah Air Keruh

Ponjong, (kupass.com)–Mengatasi permasalahan air keruh bagi pelanggan yang bersumber dari Seropan, PDAM Tirta Handayani Gunungkidul merencakanan pembangunan Instalasi Pengelolaan Air (IPA). Ground Breaking pematangan lahan dilaksanalan hari ini, Jumat (10/6/2022). […]

Program TMMD Bangun Jalan Sepanjang Satu Kilometer, Hubungkan Dua Kalurahan

Semin, (kupass.com)– Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) oleh Kodim 0730 Gunungkidul selesai dilaksanalan, kini warga masyarakat dapat menikmati jalan alternatif sepanjang 1 kilo meter yang menghubungkan dua Kalurahan yakni […]

Dampak Hujan Deras Disertai Angin Kencang, Sejumlah Pohon di Wilayah Gunungkidul Bertumbangan

Wonosari, (kupass.com)–Sejumlah pohon di wilayah Kabupaten Gunungkidul bertumbangan. Peristiwa ini akibat dampak hujan deras disertai angin kencang yang terjadi di wilayah, Rabu (08/06/2022). Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah Gunungkidul Purwono […]